SELAMAT DATANG DI ADARANOTES

Catatan & Perspektif

Refleksi seputar teknologi, bisnis digital, produktivitas, dan kehidupan sehari-hari.

Apa Itu Multi-Head Latent Attention (MLA)? Rahasia Efisiensi DeepSeek
Model LLM & AI

Apa Itu Multi-Head Latent Attention (MLA)? Rahasia Efisiensi DeepSeek

Dunia Artificial Intelligence (AI) belakangan ini sedang ramai membicarakan sebuah pergeseran besar. Jika sebelumnya kompetisi antar pengembang AI hanya berfokus pada siapa yang paling “pintar”, kini fokus tersebut meluas ke arah efisiensi.  Kemunculan model-model terbaru, seperti DeepSeek, yang mampu menyamai performa model closed-source raksasa namun dengan biaya operasional yang jauh lebih rendah, memicu tanda tanya […]

Baca artikel
Mengapa RAM 8 GB di MacOS Lancar, tapi di Windows Melambat?
Tech & Business Insight

Mengapa RAM 8 GB di MacOS Lancar, tapi di Windows Melambat?

Pernahkan kamu bertanya-tanya, kenapa MacOS dengan RAM 8 GB sudah terasa mulus dan responsif, sedangkan laptop Windows dengan spesifikasi yang sama terasa sangat lambat?  Mungkin saya akan mencoba menjawab masalah ini berdasarkan experience personal yang sudah pernah menggunakan MacOS dan Windows lebih dari 10 tahun lamanya.  Dulu saya juga bertanya-tanya, kok bisa, ya? Padahal sama-sama […]

Baca artikel
GLM-4.6: Model AI Baru dengan Coding & Reasoning Lebih Kuat
Model LLM & AI

GLM-4.6: Model AI Baru dengan Coding & Reasoning Lebih Kuat

Dua hari lalu, dunia AI kedatangan “pemain baru” yang langsung ramai dibicarakan: GLM-4.6. Model terbaru dari seri General Language Model (GLM) ini disebut-sebut membawa peningkatan signifikan dibanding versi sebelumnya, GLM-4.5. Bukan cuma sekadar update minor, GLM-4.6 hadir dengan kemampuan reasoning yang lebih kuat, jendela konteks lebih panjang, serta performa coding yang diklaim mampu menyaingi model-model […]

Baca artikel
Decision Tree Classifier: Konsep, Cara Kerja & Contoh
Model LLM & AI

Decision Tree Classifier: Konsep, Cara Kerja & Contoh

Pernahkah kamu berpikir bagaimana sistem bisa membedakan email spam dari yang bukan? Atau bagaimana aplikasi kesehatan menebak penyakit dari gejala yang kamu isi? Salah satu algoritma machine learning yang sering dipakai untuk hal ini adalah decision tree classifier. Algoritma ini sederhana, mudah dipahami, tapi cukup kuat untuk menyelesaikan banyak masalah klasifikasi. Decision tree classifier bekerja […]

Baca artikel
Decision Tree Adalah: Pengertian, Jenis, Contoh, dan Cara Membuatnya
Model LLM & AI

Decision Tree Adalah: Pengertian, Jenis, Contoh, dan Cara Membuatnya

Dalam kehidupan sehari-hari, kita sering dihadapkan pada pilihan—mulai dari hal sederhana seperti menentukan menu makan siang, hingga keputusan penting seperti memilih investasi yang tepat.  Untuk membuat keputusan yang lebih terarah, dibutuhkan metode yang bisa membantu menyusun pertimbangan secara logis dan sistematis.  Salah satu metode populer yang banyak digunakan dalam dunia analisis data dan machine learning […]

Baca artikel
8 Rekomendasi Tools Vibes Coding Yang Bisa Digunakan!
Life & Productivity Notes

8 Rekomendasi Tools Vibes Coding Yang Bisa Digunakan!

Dulu, membuat aplikasi besar seperti Facebook atau Twitter hanya bisa dilakukan oleh kalangan terbatas para software engineer yang terbiasa berbicara dalam function, method, dan baris kode penuh istilah teknis. Kemunculan no-code menjadi titik awal perubahan. Untuk pertama kalinya, siapa pun bisa membangun aplikasi tanpa harus memahami detail teknis pemrograman. Namun, perkembangan tidak berhenti di sana. […]

Baca artikel